OBSERVASI DAN ANALISIS KAIDAH BAHASA

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatu Hai teman-teman,apa kabar semua nya,semoga baik-baik saja,terus jaga kesehatan nya yaa Baiklah dalam kesempatan kali ini,saya akan menganalisis 5 gambar atau foto yang ada didaerah saya menggunakan PUEBI dan KBBI 1. Lokasi Gambar: Jl. Jend. Ahmad Yani menuju Jl.Matang Segantar Waktu pengambilan: Sabtu, 20 November 2020 *Analisis: Service Pada gambar diatas terdapat penulisan kata Service yang tidak terdapat pada Kamus Besar Bahasa Indonesia(KBBI). Berdasarkan KBBI penulisan tersebut kurang tepat yang sebaiknya harus menggunakan kata " SERVIS" yang artinya " Pelayanan ". 2 . Lokasi Gambar: Jl. Jend. Ahmad Yani Waktu Pengambilan: Sabtu, 20 November 2020 *Analisis: Pada gambar diatas terdapat penulisan asing yakni Payment . Sebaiknya penulisan dalam PUEBI yaitu yang artinya" Pembayaran ". Jika ingin menggunakan bahasa asing,sebaiknya tulisan dimiringkan menjadi " Payment ". 3 . Lokasi Gambar: Jl.R...